Cara Langkah Mudah Memasang SSL Pada Blogger



Cara Langkah Mudah Memasang SSL Pada Blogger

Rafi Orilya, Memasang SSL pada blogger? Apa mungkin? Yap sangat mungkin dan sudah saya praktekkan sendiri dan hasilnya sukses.

Sebelum menuju ke langkah-langkah selanjutnya mari kita pahami APA ITU SSL?
SSL atau Secure Socket Layer adalah sebuah protokal yang menyediakan authentikasi akhir dan privasi komunikasi di internet dengan menggunakan Cryptography dan akses SSL ini melalui Enkripsi lalulintas pada pengaksesannya. Kurang lebih seperti itu dari yang saya tau.

Nah seperti apa SSL?
Website yang menggunakan SSL dia akan melakukan akses pada https://
Contoh hasil blog saya yang sudah menggunakan SSL : https://www.rafi-orilya.science/

Cara Langkah Mudah Memasang SSL Pada Blogger


Kenapa harus pasang SSL pada blogger?
1. SSL akan mempengaruhi SEO pada blog anda
2. Akan lebih terlihat professional, contoh website-website yang sering kita kunjungi Facebook, Twitter, Google dll

Persiapan yang harus dipenuhi?
1. Telah menggunakan custom domain (bukan blogspot)
2. Memiliki akses kontrol NameServer pada domain
3. Mengikuti langkah selanjutnya

Berikut adalah langkah-langkah Mudah Memasang SSL Pada Blogger :
1. Daftarkan website ke CloudFlare [KLIK DISINI] untuk mendaftar
2. Add Website > Masukkan nama domain tanpa http://www > Klik Scan DNS Record
* Tunggu proses scanning 1 menit
3. Klik Continue
4. Silahkan masukkan data CNAME dan A Record blogger anda (sama seperti settingan ke custom domain)
5. Klik Continue
6. Pilih Free Plan (GRATISAN) > Klik Continue
7. Ubah Name Server domain ke name server CloudFlare yang tertulis > Klik Continue
Silahkan tunggu perubahan Nameserver (30 menit - 24 jam)

Silahkan cek Sampai Status: Active

Kemudian setting SSL CloudFlare sebagai berikut :
1. Pilih menu SPEED
* IP Geolocation = OFF
* Auto Minify = Centang SEMUA

2. Pilih menu CRYPTO
* SLL = Flexible

3. Pilih menu Firewall
* Security Level = Essentially Off

4. Pilih menu Caching
* Caching Level = Standard
* Browser Cache Expiration = 8 days
* Development Mode = Off

5. Pilih menu Page Rules
* Tambah Rules
1. URL pattern Masukkan > domainanda.com/*;*
2. Always use https > ON
3. Add rule
* Tambah Rules Lagi
1. URL pattern Masukkan > *.domainanda.com/*
2. Always use https > ON
3. Add rule


Selesai deh, ingat ikuti langkah-langkahnya secara urut yah biar bisa berhasil dengan sempurna. Kalau ada pertanyaan silahkan KOMENTAR saja sob.
Demikian posting kali ini semoga bermanfaat buat sobat yah.
Jangan lupa yah KLIK IKLAN dibawah dan KIRIM KOMENTAR untuk kemajuan blog ini.

Terima Kasih
Rafi Orilya Groups
by Rafi Aldiansyah Asikin

27 komentar

  1. Owh , SSL mempengaruhi SEO y , mau coba ah :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya gan, silahkan coba saja :) mumpung ada yang gratis :D

      Hapus
  2. keren, makasih informasinya bro..

    BalasHapus
  3. info bermanfaat nih,, ijin coba gan

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya gan coba saja semoga berhasil, kalau ada masalah silahkan komentar :)

      Hapus
  4. thanks gan pengertian ssl nya membantu meningkatkan ceo kami :)

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya gan sama-sama semoga terus meningkat SEO agan :)

      Hapus
  5. Balasan
    1. Iya gan, silahkan praktekkan saja :) Semoga bermanfaat :)

      Hapus
  6. Balasan
    1. Iya gan silahkan dicoba :) Semoga berhasil :)

      Hapus
  7. Wah ternyata cukup simple cara mendapatkan SSL nih, izin pratek mas Rafi :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya gan, mudah ko kalo diikuti dengan bener :) Monggo mas semoga sukses :-d

      Hapus
  8. mas Rafi , status web saya di cloudfare sudah active tapi waktu dibuka web saya jadi
    "This webpage is not available" :(
    https://www.jupecyber[.]com

    BalasHapus
    Balasan
    1. Sudah bisa terbuka ko mas saya tadi buka blog masnya :-d

      Hapus
  9. Iya gan, coba baca artikel lain mengenai SSL :) Mungkin bisa menjelaskan lebih jelas

    BalasHapus
  10. Selain SEO apa aja keuntungan lainnya bro ?
    apa bisa menghentikan jingling dengan ini, atau buat pengaman agar blog tak terkena jingling.. Mohon pencerahannya gan...

    BalasHapus
    Balasan
    1. Kalau menghentikan jigling tidak bisa gan. Ssl pada blogger sebatas hanya seo tidak lebih :)
      Kecuali pada wordpress self hosting :)

      Hapus
  11. Baik mas, terimakasih juga sudah mampir disini :)

    BalasHapus
  12. Balasan
    1. Karena ini blog dari blogger, jadi tidak terlalu diperlukan menurut saya :D

      Hapus

Komentar anda sangat dibutuhkan bagi kemajuan kami untuk terus berkarya.
Diharapkan :
* Berkomentarlah dengan bahasa yang baik
* Tidak ada unsur SARA, SPAM, PORNO
* Tidak merugikan orang lain
* Menunjukkan identitas yang jelas bukan Anonim

Diperkenankan :
* Komentar promosi link web anda
* Kritik & Saran

[Protected] by DMCA Protection Pro™
EmoticonEmoticon