Arti Ziarah Kubur Menurut Syari’at Agama Islam (Fakta Hidup) Nyata...

Arti Ziarah Kubur Menurut Syari’at Agama Islam



Kata-kata ziarah menurut arti bahasanya adalah menengok. Ziarah kubur artinya menengok kubur. Ziarah ke makam wali artinya menengok makan para wali.

Menurut syari’at agama Islam, ziarah kubur itu bukan hanya sekedar menengok kubur, bukan sekedar menengok makam para wali, makam para Syuhada, makam para Pahlawan, bukan pula untuk sekedar tahu dan mengerti dimana, atau untuk mengetahui keadaan kubur atau makam, akan tetapi kedatangan seseorang ke kubur atau kemakam dengan maksud untuk berziarah adalah mendo’akan kepada yang dikubur atau yang dimakamkan dan mengirim pahala untuknya atas bacaan-bacaan dari ayat-ayat Qur-an dan kalimah-kalimah Thayyibah, seperti bacaan Tahlil, Tahmid, Tasbih, Shalawat dan lain-lain. Apa lagi kalau yang diziarahi itu makamnya seorang Wali atau Ulama atau Pemimpin yang telah berjasa kepada masyarakat, maka sebagai orang yang tahu berhutang budi, sepantasnya ia mendo’akan dan menghadiahkan pahala dari bacaan-bacaa yang dilakukan.

Dengan demikian, jelaslah bahwa ziarah kubur menurut syari’at Agama Islam adalah termasuk amal shalih, amal perbuatan yang baik.

Oleh : H. M. Parlindungan S.

Artikel Bersangkutan :

(Artikel Dilindungi)
Sertakan alamat blog ini jika mengcopy paste.
Hak Cipta Dilindungi

Terima Kasih
Rafi Orilya Groups
by Rafi Aldiansyah Asikin

8 komentar

  1. Wah sangat bermnfaat bang, terima kasih :D

    BalasHapus
  2. Mau tanya,jika kita kesana meminta rezeqi dan lain lain tentang masalah kehidup sembari kita menghadap ke makam apa itu salah,dan apa hukumnya?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Meminta rizqi hanya kepada allah mas :)
      Kita hanya perlu berusaha, berdoa, dan bertawaqal.
      Doangan berziarah kita mengharap pahalanya bukan rizqinya :)

      Hapus
  3. Enter your comment...maaf apa benar oakala bisa di kirim?
    bukankah yang mati dan hidup sudah beda urusan

    BalasHapus
  4. Enter your comment...maaf apa benar pahala bisa di kirim?
    bukankah yang mati dan hidup sudah beda urusan

    BalasHapus
    Balasan
    1. Amal jariyah adalah amal yang selalu mengalir pahalanya dari hal tersebut bisa menjelaskan bahwa saat seseorang meninggal akan tetap mengalir pahalanya

      Hapus

Komentar anda sangat dibutuhkan bagi kemajuan kami untuk terus berkarya.
Diharapkan :
* Berkomentarlah dengan bahasa yang baik
* Tidak ada unsur SARA, SPAM, PORNO
* Tidak merugikan orang lain
* Menunjukkan identitas yang jelas bukan Anonim

Diperkenankan :
* Komentar promosi link web anda
* Kritik & Saran

[Protected] by DMCA Protection Pro™
EmoticonEmoticon